Nagari Koto Dalam Selatan
Kecamatan Padang Sago Kabupaten Padang Pariaman
Jalan Simpang kiau - Rukam Km 2, korong Padang Bungo - Kodepos 25573
081261156764 - kotodalamselatan@gmail.com
http://kotodalam-selatan.padangpariamankab.go.id
PELATIHAN MANAJEMEN PENGELOLAAN BUMNAG
Kotodalamselatan | 12 November 2019 09:28:39 | Berita Nagari | 161 Kali
NAGARI KOTO DALAM SELATAN -
Selasa , 12/11/2019 dilaksanakannya kegiatan "Pelatihan Manajemen Pengelolaan Bumnag" yang bertujuan agar pengurus Bumnag Bunga Permata Nagari Koto Dalam Selatan mampu memahami tugas dan perannya masing-masing sesuai dengan jabatan yang diemban.
Dalam kegiatan ini ada beberap materi yang diberikan pemateri salah satunya adalah Tujuan Pendirian BUMNag, dalam pasal 89 Hasil usaha BUMDesa dimanfaatkan untuk:
- Pengembangan usaha dan Pembangunan
- Pembangunan Nagari, pemberdayaan masyarakat Nagari, dan pemberian bantuan untuk masyarakat miskin melalui hibah, bantuan sosial, dan kegiatan dana bergulir yang ditetapkan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Nagari.
Adapun tujuan pendirian Badan Usaha Milik Nagari (BUM Nagari) adalah
- pertama, meningkatkan perekonomian desa.
- Kedua, meningkatkan pendapatan asli desa.
- Ketiga, meningkatkan pengolahan potensi desa sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
- Keempat, menjadi tulang punggung pertumbuhan dan pemerataan ekonomi pedesaan.
Pendirian dan pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) adalah merupakan perwujudan dari pengelolaan ekonomi produktif desa yang dilakukan secara kooperatif, partisipatif, emansipatif, transparansi, akuntabel, dan sustainable.
Oleh karena itu, perlu upaya serius untuk menjadikan pengelolaan badan usaha tersebut dapat berjalan secara efektif, efisien, profesional dan mandiri.
Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)
Aparatur Nagari
Agenda
Belum ada agenda
Wilayah Nagari
Lokasi Kantor Nagari
Alamat | : | Jalan Simpang kiau - Rukam Km 2, korong Padang Bungo |
Nagari | : | Koto Dalam Selatan |
Kecamatan | : | Padang Sago |
Kabupaten | : | Padang Pariaman |
Kodepos | : | 25573 |
Telepon | : | 081261156764 |
: | kotodalamselatan@gmail.com |
Statistik Pengunjung
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
Layanan Mandiri
Silakan datang atau hubungi operator nagari untuk mendapatkan kode PIN anda.